Selamat datang di blog Dunia Pendidikan, pada kesempatan ini kami berbagi artikel tentang TGB Menjadi Penceramah Dalam Memperingati Nuzulul Qur’an di Istana Negara Jakarta.
Warga NTB patut bersyukur dan berbangga hati karena salah satu putra terbaik NTB menjadi penceramah dalam memperingati Nuzulul Qur’an di Istana Negara Jakarta pada Selasa 21 Mei 2019 atau 16 Ramadhan 1440 H.
Beliau adalah seorang Ketua Umum Organisasi Alumni Al-Azhar Cabang Indonesia /OIAA Indonesia yaitu Dr. TGKH. Muhammad Zainul Majdi, Lc., M.A.
Warga NTB patut bersyukur dan berbangga hati karena salah satu putra terbaik NTB menjadi penceramah dalam memperingati Nuzulul Qur’an di Istana Negara Jakarta pada Selasa 21 Mei 2019 atau 16 Ramadhan 1440 H.
Beliau adalah seorang Ketua Umum Organisasi Alumni Al-Azhar Cabang Indonesia /OIAA Indonesia yaitu Dr. TGKH. Muhammad Zainul Majdi, Lc., M.A.
Baca juga...Biodata dan Penghargaan TGB Saat Menjadi Gubernur NTB
Tema peringatan Nuzulul Qur’an di Istana Negara ini adalah Kebersamaan dalam keragaman perspektif Al-Quran.
Menurut Sekretaris Jenderal Kementerian Agama RI M Nur Kholis Setiawan bahwa ditunjuknya TGB sebagai penceramah dalam memperingati Nuzulul Qur’an ini lebih kepada konsistennya TGB memberikan pemahaman keberagaman dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.
Ditambahkan Nur Kholis,dalam memperingati Nuzulul Qur’an ini akan dihadirkan oleh Presiden RI Joko Widodo dan Wakil Presiden Yusuf Kalla, pimpinan lembaga tinggi negara beserta para menteri kabinet kerja.
Acara tersebut akan ditayangan oleh salah stasiun TV nasional secara live. Oleh karena itu, kita bisa ikut melihat secara langsung di layar TV kita masing-masing.
Demikian, semoga bermanfaat.
Posting Komentar